Bubur barobbo? Pastinya jika mendengar olahan bubur barabbo sangat asing sekali di kalangan masyarakat secara luas. Hal ini dikarena olahan bubur barabbo merupakan olahan makanan khas yang berasal dari Sulawesi Selatan. Buubur barobbo sebenarnya adalah olahan bubur yang terbuat dari bahan baku jagung manis. Kenapa pemilihan bahan baku yang digunakan dari jagung manis? Pemilihan jagung manis yang dijadikan bahan baku pembuatan bubur barabbo dikarenakan bahan baku tersebut mudah diperoleh di daerah Sulawesi Selatan. Masyarakat Sulawesi Selatan sangat mengenal sekali dengan olahan bubur barabbo. Bubur barobbo juga disajikan dengan perkedel sehingga menambah kenikmatan olahan bubur barabbo. Bagi Anda yang belum mengenal bubur barabbo tidak perlu datang jauh untuk berkunjung ke Sulawesi Selatan hanya untuk menikmati bubur barabbo. Pembuatan bubur barabbo sangat mudah dan Anda bisa membuat olahan bubur barabbo di rumah tanpa harus mendapatkannya di Sulawesi Selatan. Sajian bubur barabbo berbeda dengan bubur pada umumnya loh? Bagi Anda yang baru mencobanya pastinya akan ketagihan dengan cita rasa yang dimiliki bubur barabbo. Dengan cita rasa yang enak maka dapat menjadi kesempatan bisnis yang menjanjikan untuk Anda jalani karena akan banyak masyarakat yang ingin menikmati bubur barabbo karena penasaran dengan cita rasanya.
Menjalankan peluang bisnis bubur barabbo bisa dilakukan oleh siapa saja yang ingin menjalankannya. Modal yang diperlukan untuk memulai bisnis bubur barabbo juga tidak besar sehingga Anda tidak perlu memikirkan modal investasi yang diperlukan untuk menjalankan bisnis bubur barabbo. Mulailah usaha bubur barabbo dari nol dengan usaha kecil-kecilan. Semoga saja dengan menekuni bisnis bubur barabbo maka bisnis yang dijalankan akan semakin berjalan dengan lancar seperti apa yang Anda inginkan.
Dalam mejalankan suatu bisnis makanan tentunya tidak hanya dibiarkan begitu saja jika ingin bisnis yang dijalankan dapat berjalan lancar. Sebagai seorang pembisnis makanan harus memperhatikan beberapa hal penting seperti pemilihan lokasi yang digunakan, penyediaan tempat yang nyaman, mencari bahan baku yang berkualitas, menentukan cara pemasaran, harga jual bubur barabbo, dan memperhatikan cita rasa bubur barabbo yang disajikan. Beberapa hal penting tersebut tentunya akan dapat menunjang kelancaran bisnis bubur barabbo. Dari setiap hal penting tersebut Anda harus memahaminya sehingga akan memudahkan Anda dalam setiap melangkah. Misalnya saja dalam penentuan lokasi yang digunakan untuk menjalankan bisnis bubur barabbo tidak bisa dipilih sembarangan karena Anda harus mencari lokasi yang benar-benar strategis dan tepat untuk mengembangkan bisnis bubur barabbo. Sebenarnya lokasi yang dapat digunakan untuk mengembangkan bisnis bubur barabbo sangat banyak namun Anda juga harus memperhatikan segi persaingan di lokasi tersebut. Setelah memperhatikan lokasi hal yang perlu diperhatikan selanjutnya adalah menyediakan tempat yang nyaman.
Bagaimana cara membuat tempat usaha semakin nyaman? Pastinya Anda akan berfikir. Tidak perlu perlu binggung tetapi Anda harus berusaha menyediakan tempat yang bersih dan memberikan pelayanan yang memuaskan. Selain itu bisa didukung dengan penyediaan tv dan wifi. Sebenarnya semua hal penting yang disebutkan tadi perlu diperhatikan semuanya namun yang perlu diutamakan adalah membuat olahan bubur barabbo dengan cita rasa yang paling enak. Semua orang bisa membuat bubur barabbo namun untuk membuat olahan bubur barabbo dengan cita rasa enak pastinya tidak semua orang bisa melakukannya. Supaya bisa membuat olahan bubur barabbo yang enak tentunya diperlukan bahan dan bumbu dengan takaran yang pas. Maka dari itu sebagai seorang pembisnis makanan pastinya membutuhkan resep. Resep yang dapat digunakan untuk mengembangkan bisnis bubur barabbo tentunya sangat banyak dan supaya pemilahan resep dilakukan dengan tepat maka Anda bisa menggunakan sajian resep di bawah ini.
Resep Bubur Barobbo Bahan:
Jagung manis 5 tongkol parut
Jagung manis 2 tongkol iris bulirnya
Air 500 ml
Bawang merah 5 butir iris halus
Bawang putih 3 siung iris halus
Garam 1 sdm
Bubuk merica 1 sendok teh
Kangkung 50 gram ambil daunnya
Bayam 50 gram
Bahan perkedel jagung:
Jagung manis 2 tongkol iris bulirnya
Seledri 2 batang iris halus
Udang kupas 100 gram cincang halus
Terigu 100 gram
Daun bawang 2 helai iris halus
Telor 1 butir di kocok
Bumbu yang dihaluskan:
Bawang merah 4 butir
Bawang putih 2 siung
Garam 1 sendok teh
Merica butir ½ sendok teh
Bawang goreng sebagai taburan
Minyak goreng secukupnya
Cara membuat bubur barobbo:
Bubur : campur jagung parut, jagung iris dan air.
Masak sambil diaduk sampai mendidih.
Tambahkan bawang merah, bawang putih, merica bubuk, dan garam.
Aduk sampai bubur matang dan kental.
Masukkan bayam, kangkung, dan seledri.
Masak sampai sayuran matang angkat.
Perkedel : campur semua bahan perkedel dan bumbu halus, aduk rata.
Panaskan minyak agak banyak.
Ambil satu sendok makanan adonan, goring sampai kuning kecokelatan, angkat, tiriskan.
Masukkan bubur jagung secukupnya ke dalam mangkuk.
Tambahkan ayam suwir dan perkedel jagung, taburi dengan bawang goreng.
Bubur barobbo siap untuk dinikmati.
Setelah Anda melihat dan mengetahui sajian resep bubur barabbo yang telah disediakan di atas pastinya Anda tidak akan binggung lagi mencari resep yang akan digunakan untuk menjalankan bisnis bubur barabbo. Sebelum menjalankan peluang bisnis bubur barabbo Anda bisa mencoba membuat olahan bubur barabbo di rumah dahulu. Jika membuat bubur barabbo di rumah usahakan untuk membuat dengan cita rasa enak.
Comments